• About
  • Daftar Isi
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Contact

Referensi Plus

Penyedia referensi belajar khususnya bidang administrasi perkantoran

  • Home
  • Bidang Kejuruan
    • Pengantar Ekonomi dan Bisnis
    • Pengantar Administrasi Perkantoran
    • Pengantar Akuntansi
  • Dasar Kompetensi Kejuruan
    • Otomatisasi Perkantoran
    • Korespondensi Bahasa Indonesia
    • Korespondensi Bahasa Inggris
    • Kearsipan
    • Simulasi Digital
  • Kompetensi Kejuruan
    • Adminisrasi Kepegawaian
    • Administrasi Keuangan
    • Administrasi Sarana dan Prasarana
    • Administrasi Humas dan Keprotokolan
  • Dunia Pendidikan
    • Latihan Soal
    • Teknologi Pendidikan
    • Penelitian Perkantoran
Home » Latihan Soal » Latihan Soal Efisiensi Kantor

Latihan Soal Efisiensi Kantor

Unknown
Latihan Soal
2.11.17
A. Pilihan Ganda
Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang paling tepat a,  b,  c, d, atau e.
  1. Perbandingan yang terbaik antara input (masukan) dan output (hasil antara keuntungan dengan sumber-sumber yang dipergunakan) merupakan pengertian efisiensi menurut…
    a. The Liang Gie
    b. H. Emerson
    c. T. Mulyamah
    d. Sedarmayanti
    e. Sondang P. Siagian
  2. Berbagai kerja perkantoran yang bersifat umum sebaiknya dipersatukan dan dipusatkan. Hal ini merupakan perwujudan dari asas efisiensi….
    a. Perencanaan
    b. Penghematan
    c. Penghapusan
    d. Penggabungan
    e. Penyederhanaan
  3. Berikut ini yang merupakan pedoman dari penerapan asas penghematan dalam efisiensi adalah…
    a. Setiap warkat yang diciptakan dan dipelihara harus memiliki tujuan dan manfaat yang nyata
    b. Menyiapkan  standarisasi  seluruh  perlengkapan  untuk  memudahkan pengadaan, pengurusan dan perawatannya
    c. Memperbanyak warkat sesuai kebutuhan
    d. Meminimalisir gerak yang berlebihan dalam melaksanakan pekerjaan e. Membeli alat kerja yang serbaguna
  4. Berikut ini yang merupakan unsur dari efisiensi adalah…
    a. Metode
    b. Money
    c. Keahlian
    d. Mesin
    e. Input 
  5. Lemari, mesin tik dan peralatan lainnya diletakkan di tempat terdekat dengan para pegawai yang paling sering menggunakannya merupakan penerapan efisiensi dari segi penggunaan….
    a. Pikiran
    b. Tenaga
    c. Waktu
    d. Ruang
    e. Benda
http://referensi-plus.blogspot.co.id
Motivation

B. Uraian
Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan tepat!
  1. Jelaskan pengertian efisiensi menurut  Achmad!
  2. Uraikan 5 asas efisiensi dalam pelaksanaan pekerjaan kantor!
  3. Jelaskan 3 unsur efisiensi yang melekat pada individu/karyawan!
  4. Jelaskan penerapan efisiensi kerja dalam hal penggunaan waktu!
  5. Sebutkan pedoman penerapan efisiensi dalam hal penggunaan ruang!


Diposkan oleh Unknown
Tweet
Latihan Soal Efisiensi Kantor Title : Latihan Soal Efisiensi Kantor
Description : A. Pilihan Ganda Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang paling tepat a,  b,  c, d, atau e. Perbandingan yang terbaik anta...
Rating : 5
← Newer Post Older Post → Home

Labels

  • Administrasi Humas dan Keprotokolan (5)
  • Administrasi Kepegawaian (1)
  • Administrasi Keuangan (1)
  • Administrasi Sarana dan Prasarana (1)
  • Kearsipan (1)
  • Korespondensi Bahasa Indonesia (1)
  • Korespondensi Bahasa Inggris (1)
  • Latihan Soal (7)
  • Otomatisasi Perkantoran (4)
  • Penelitian Perkantoran (1)
  • Pengantar Administrasi Perkantoran (23)
  • Pengantar Akuntansi (1)
  • Pengantar Ekonomi dan Bisnis (2)
  • Simulasi Digital (1)
  • Teknologi Pendidikan (2)
Back to top!
Copyright 2016 Referensi Plus - All Rights Reserved Design by Mas Sugeng - Powered by Blogger